Postingan

Hadist

Hadist

Di masa sekarang banyak sekali berseliweran hadis-hadis yang disampaikan sebagai dalil atau pijakan atas suatu hukum agama. Namun, tahukah Anda apakah hadis yang dibaca tersebut adalah hadis yang sahih (benar) atau hadis palsu. Nah, begini cara mengidentifikasinya. Hadis secara terminologi adalah segala perkataan, perbuatan, dan takrir dari Nabi Muhammas SAW, yang menjadi patokan sebagai hukum agama Islam setelah Alquran. Demikian para ahli ushul fiqih dalam mendefinisikan Hadis. Namun, banyak sekali orang atau pihak-pihak yang menyebarkan hadis yang lemah sanad-nya (silsilah periwayat hadis) atau bahkan hadis palsu yaitu sebuah hadis yang bukan perkataan dan perbuatan Nabi Muhammad SAW. Prof. KH. Ali Mustafa Yaqub dalam bukunya berjudul Hadis- Hadis Bermasalah, telah menghimpun tiga puluh hadis yang dapat dikatakan dipermasalahkan oleh kaum muslim. Dari tiga puluh Hadis itu, yang dinyatakan palsu atau semi palsu hanya dua puluh enam, itu adalah hadis-hadis yang berkembang di masyar
Postingan terbaru